DPRD Kota Banjarmasin laksanakan peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Kegiatan peringatan Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW di Aula Paripurna DPRD Kota Banjarmasin. (Foto: Zoeanda)(wartaberitaindonesia.com)

Banjarmasin, wartaberitaindonesia.com – DPRD Kota Banjarmasin, melaksanakan peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW di Aula Paripurna DPRD setempat, Jumat (4/3).

Pelaksanaan kegiatan Isra Mi’raj tahun ini berbarengan dengan Haul Guru Sekumpul yang ke-17.

Bacaan Lainnya

Wakil Ketua DPRD Kota Banjarmasin Matnor Ali mengatan kegiatan Isra Mi’raj kali ini berjalan secara hikmat dengan dihadiri tamu undangan dan anggota DPRD Kota Banjarmasin.

“Diharapkan semoga dengan diadakanya acara kegiatan Isra Mi’raj ini mendapatkan berkah dari Allah dan safaat dari Rasullulah dan para wali ” ungkapnya.

 

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *